Tag Olahraga

news
Berita Senin, 20 Okt 2025

Tingkatkan Partisipasi dan Budayakan Olahraga untuk Lansia, Kemenpora Gelar FOL di Kota Palu

Asisten Deputi Olahraga Layanan Khusus Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) Dadi Surjadi membuka secara resmi Festival Olahraga Lanjut Usia (FOL) yang berlangsung di Lapangan Vatulemo Kota Palu Sabtu (18/10) pagi.

news
Berita Senin, 20 Okt 2025

Gelar Bimtek FOL di Kota Palu, Kemenpora Tegaskan FOL Bagian Prioritas Nasional

Festival Olahraga Lanjut Usia (FOL) yang digelar Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menjadi bagian dari prioritas nasional yang bertujuan untuk menciptakan masyarakat yang lebih sehat dan aktif melalui olahraga, serta memperkuat fondasi olahraga nasional secara keseluruhan.

news
Berita Kamis, 16 Okt 2025

Tarkam Halmahera Barat, Gerakan Bersama untuk Hidup Sehat dan Ekonomi Masyarakat yang Tumbuh

Suasana penuh semangat menyelimuti Lapangan Sasadu Lamo, Jailolo, saat Bupati Halmahera Barat, James Uang, S.Pd., M.M., secara resmi membuka Kejuaraan Antar Kampung (Tarkam) Kemenpora 2025, Senin (13/10).

news
Foto Rabu, 15 Okt 2025

Pengenalan Medan pada Pelatihan Trail Run

Setelah menggelar kegiatan pelatihan Trail Run untuk para guru olahraga, pelatih ekstrakulikulker dan komunitas olahraga pada Senin (13/10) di Palatungan, The Orchid, Kuningan, Jawa Barat, selanjutnya dilakukan pengenalan medan trail di gunung Ceremai, Kuningan pada Rabu (15/10).

news
Foto Selasa, 14 Okt 2025

Tes Kebugaran di Halmahera Barat Gunakan Aplikasi Sipgar

Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) melakukan tes pengukuran Kebugaran pada selada (14/10) di Lapangan Sasadu Lamo, Kecamatan Jailolo, Kabupaten Halmahera Barat.

news
Berita Selasa, 14 Okt 2025

Kemenpora Gelar Tes Kebugaran di Halmahera Barat, Ajak Warga Aktif Bergerak

Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) terus menggalakkan budaya hidup aktif dan sehat di berbagai daerah. Kali ini, Kemenpora melalui Deputi Bidang Pembudayaan Olarhaga melaksanakan tes pengukuran kebugaran di Lapangan Sasadu Lamo, Kecamatan Jailolo, Kabupaten Halmahera Barat, pada Selasa, 14 Oktober 2025.

news
Foto Senin, 13 Okt 2025

Bertepatan dengan HUT Kota Meulaboh, Ratusan Lansia Antusias Ikuti Festival Olahraga Lansia

Festival Olahraga Lansia turut meramaikan hari jadi kota Meulaboh ke-437 tahun.

news
Foto Senin, 13 Okt 2025

Bimtek Festival Olahraga Lansia Diselenggarkan di Meulaboh

Bimbingan Teknis (Bimtek) Persiapan Festival Olahraga Lansia digelar di Ballroom Parkside Meuligoe Hotel, Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat, Jumat (10/10).

news
Foto Senin, 13 Okt 2025

Pelatihan Tenaga Olahraga Masyarakat Spesialis Trail Run

Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) menggelar kegiatan pelatihan Trail Run untuk para guru olahraga, pelatih ekstrakulikulker dan komunitas olahraga melalui Asisten Deputi Tenaga dan Organisasi Pembudayaan Olahraga dan dihadiri oleh Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporpar) pada Senin (13/10) di Palatungan, The Orchid, Kuningan, Jawa Barat. 

news
Berita Senin, 13 Okt 2025

Pelatihan Trail Run: Sinergi Olahraga dan Pariwisata Dorong Budaya Bergerak di Jawa Barat

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) melalui Asisten Deputi Tenaga dan Organisasi Pembudayaan Olahraga menggelar Pelatihan Tenaga Olahraga Masyarakat Spesialis Trail Run bagi guru olahraga, pelatih ekstrakurikuler, dan komunitas olahraga di Palutungan The Orchid, Kuningan, Jawa Barat, Senin (13/10).

Selanjutnya
PELAYANAN