Hal ini disampaikan dalam audiensi yang diterima oleh Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Raden Isnanta, bertempat di lantai 5 Gedung Graha Kemenpora, membahas program-program di bidang pengembangan pemuda, seperti program kepemimpinan pemuda, program kewirausahaan pemuda, program kemitraan pemuda dan program kepeloporan pemuda. Upaya-upaya yang dilakukan di program kepemudaan bertujuan antara lain, agar pemuda dapat meningkatkan wawasan, meningkatkan jiwa kepemimpinan serta meningkatkan keterampilan.